1
0
Fork 0
mirror of https://github.com/tldr-pages/tldr.git synced 2025-04-22 15:22:08 +02:00
tldr/pages.id/windows/xcopy.md
Reinhart Previano Koentjoro 3b4f14e890
pages.id/*: add and update Indonesian translations (#13859)
* pages/*: add and update Indonesian translations

* common/ls, windows/comp: fix Indonesian translations

* Update comp.md

Co-authored-by: Sebastiaan Speck <12570668+sebastiaanspeck@users.noreply.github.com>

* Update comp.md

---------

Co-authored-by: Sebastiaan Speck <12570668+sebastiaanspeck@users.noreply.github.com>
2024-10-03 04:45:19 +02:00

1.5 KiB

xcopy

Salin berkas dan direktori. Informasi lebih lanjut: https://learn.microsoft.com/windows-server/administration/windows-commands/xcopy.

  • Salin berkas atau direktori ke lokasi lain:

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}}

  • Lihat daftar berkas yang akan disalin sebelum proses salinan dimulai:

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /p

  • Hanya buat salinan struktur direktori saja (tanpa memasukkan berkas apapun ke dalamnya):

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /t

  • Salin termasuk direktori-direktori tanpa isi berkas:

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /e

  • Salin berkas dan direktori termasuk informasi hak akses pengguna (ACL) masing-masing:

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /o

  • Izinkan proses penyalinan berkas atau direktori untuk berlangsung saat koneksi jaringan komputer terputus:

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /z

  • Izinkan xcopy untuk tetap mengganti berkas yang sudah ada di lokasi tujuan dengan berkas yang berada di lokasi sumber (override):

xcopy {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_sumber}} {{jalan/menuju/berkas_atau_direktori_tujuan}} /y

  • Tampilkan informasi bantuan:

xcopy /?